Saturday, April 13, 2013

Sony Xperia Go Harga Spesifikasi, Hp Kamera 5MP




Sony Xperia Go (Pocket-link.com)


Sony xperia go adalah ponsel android pertama yang dilincurkan sony dengan kemampuan tahan air dan anti debu. Untuk ketehanan terhadap air, ponsel ini mampu berada dalam air dengan kedalaman 1 meter selama 30 menit. Sony xperia go sendiri hadir dengan layar 3.5" inci yang menghasilkan resolusi 320x480 pixel, sedang untuk kepadatan layarnya mencapai 165ppi.

No comments:

Post a Comment